Pengumuman Hasil Seleksi PPDB MTsN 1 Semarang 2023

Pengumuman Hasil Seleksi PPDB MTsN 1 Semarang 2023.

Tipssehatcantik.com – Pengumuman Hasil PPDB MTsN 1 Semarang 2023, Seleksi Penerimaan Peserta Didik Baru MTsN 1 Semarang 2023, Jadwal pengumuman pendaftaran PPDB MTsN 1 Semarang 2023, hasil pendaftaran PPDB MTsN 1 Semarang 2023.

Pengumuman hasil kelulusan seleksi PPDB MTsN 1 Semarang 2023, daftar nama yang lulus PPDB MTsN 1 Semarang 2023, cara melihat hasil seleksi PPDB MTsN 1 Semarang 2023.

Apa saja Syarat pendaftaran PPDB MTSN 1 SEMARANG 2023 berupa hal-hal yang perlu disiapkan untuk bisa mendaftar PPDB tahun ini.

Baca juga :

Kumpulan Contoh Soal Psikotes dan Kunci Jawabannya Dilengkapi Penjelasannya.

Perkiraan Jadwal Pelaksanaan Pendaftaran PPDB MTsN 1 Semarang 2023

KEGIATAN WAKTU DAN KETERANGAN
Pendaftaran Online  Maret s.d April 2023
Verifikasi & Pengiriman Berkas Pendaftaran  Maret s.d  April 2023

Berkas persyaratan dimasukkan kedalam stopmap :

a.       Laki-laki berwarna biru

b.      Perempuan berwarna merah

Kemudian dimasukkan kedalam sampul yang berwarna coklat diberi tulisan PPDB MTs N 1 Kota Semarang Tahun 2023/2024

Dikirim melalui jasa pengiriman.

Tes Seleksi April 2023

  1. Sesi I   : Pukul 07.30 – 09.00 WIB
  2. Sesi II  : Pukul 10.00 – 11.30 WIB
Pengumuman April 2023
Daftar Ulang (Bagi yang diterima)  April s. d Mei 2023
Cabut Berkas (Bagi yang tidak diterima)  April s. d Mei 2023

 

Pengumuman Hasil Seleksi PPDB MTSN 1 SEMARANG 2023.

Admin bagikan informasi mengenai PPDB MTSN 1 SEMARANG 2023 bersumber dari portal resmi http://ppdb.mtsn1smg.sch.id.

Pengumuman Hasil seleksi PPDB MTsN 1 Semarang 2023 Bisa di lihat pada website Resminya yaitu http://ppdb.mtsn1smg.sch.id.

 

Pengumuman Hasil Seleksi PPDB MTSN 1 SEMARANG 2021

PENGUMUMAM HASIL SELEKSI PENERIMAAN PESERTA DIDIK BARU MTs NEGERI 1 KOTA SEMARANG TAHUN PELAJARAN 2023/2024

Nomor : 005/PPDB-MTs/04/2023

Berdasarkan hasil rapat tentang analisis Panitia Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) MTs Negeri 1 Kota Semarang Tahun Pelajaran 2023/2024 maka memutuskan sebagai berikut :

a. Pendaftar : 549 Peserta
b. Verifikasi : 513 Peserta
c. Peserta Tes : 549 Peserta
d. Peserta Diterima : 352 Peserta (Terlampir)
e. Peserta Cadangan : 24 Peserta (Terlampir)
f. Peserta Tidak Diterima : 137 Peserta (terlampir)

Keterangan

1. Bagi yang diterima sebagai peserta didik baru MTs Negeri 1 Kota Semarang wajib daftar ulang pada :
Hari                     : Rabu – Senin
Tanggal              : 28 – 30 April 2023 dan 03 Mei 2023
Waktu                  : 08.00 – 12.00 WIB
Tempat               : Gedung Belakang Madrasah (Depan Perpustakaan) Bagi yang diterima dan tidak daftar ulang sampai tanggal 03 Mei 2023 jam 12.00 WIB dinyatakan mengundurkan diri, dan kepadanya tidak diberi toleransi apapun.
2.

Pengambilan berkas yang tidak diterima tgl. 28 s.d. 30 April 2023 di MTs Negeri 1 Kota Semarang dengan menunjukkan Kartu Peserta Seleksi PPDB. Berkas pendaftaran yang tidak diambil sampai batas waktu yang ditentukan, tidak menjadi tanggung jawab panitia.

3. Bagi yang dinyatakan cadangan, mohon konfirmasi pada panitia hari Senin, 03 Mei 2023 jam 12.30 WIB.
4. Unduh Info Daftar Ulang di Disini
5. Hal-hal lain yang belum jelas, dapat ditanyakan pada panitia.

 

Syarat Pendaftaran

  1.  Syarat Umum
  1. Beragama Islam
  2. Berusia paling tinggi 15( lima belas ) tahun pada tanggal 1 Juli tahun berjalan.
  3. Sehat jasmani dan rohani.
  1.  Syarat Khusus 
  1. Menyerahkan print out formulir pendaftaran kepada panitia.
  2. Fotocopy raport : kelas IV s/d V semester I dan II, kelas VI semester I (dilegalisir).
  3. Fotocopy Akta Kelahiran
  4. Fotocopy Kartu Keluarga (KK)
  5. Fotocopy Kartu NISN (Nomor Indik Siswa Nasional)
  6. Foto Berwarna ukuran 3 x 4 sebanyak 4 lembar (Laki-laki background warna biru, perempuan background merah).
  7. Menyerahkan kartu KIM, KIP, KKS, PKH bagi yang mempunyai
  8. Melampirkan fotocopy sertifikat/piagam kejuaraan akademik/non akademik yang diselenggarakan oleh instansi pemerintah.
  9. Melampirkan Fotocopy sahadah/surat keterangan hafal Al-Qur’an atau surat keterangan dari TPQ bagi yang memiliki.

 

 

 

Mekanisme Pendaftaran

Penerimaan Peserta Didik Baru MTs Negeri 1 Kota Semarang Tahun Pelajaran 2023/2024 melalui 3 program :

  1. BOARDING SCHOOL:
  1. Sains
  2. Rised
  3. Tahfid
  1. KELAS UNGGULAN
  1. Sains
  2. Rised
  3. Tahfid
  1. JALUR REGULER

 

Cara Pendaftaran

  1. Calon peserta didik mengisi formulir online pada http://ppdb.mtsn1smg.sch.id
  2. Calon peserta didik mencetak formulir pendaftaran.
  3. Calon peserta didik mengirimkan print out formulir dan berkas pendaftaran kepada panitia untuk proses verifikasi data.
  4. Calon peserta didik wajib mengikuti tes seleksi.

 

 

 Tes Seleksi

  1. Akademik (IPA, Matematika, Bahasa Indonesia, Bahasa Inggris & PAI)
  2. Psikologi / Bakat Skolastik

 

 Peserta Langsung Diterima

  1. Juara 1 (satu) tingkat Nasional ( diuji Kelayakannya)
  2. Hafal Al Qur’an minimal 2 ( dua) Juzz ( Diuji Kelayakannya)

 

Perhitungan Tambahan Nilai Prestasi 

Bagi calon Peserta Didik Baru yang memiliki piagam prestasi akademik atau non akademik, diberikan tambahan nilai pada salah satu prestasi tersebut dengan mengambil nilai tertinggi diantara keduanya (Melampirkan fotocopy piagam dilegalisir).

Prestasi dalam bidang akademik pada KSM, MYRES, KSN Tingkat Kab./Kota, KSN Tingkat Provinsi, dan kompetisi sejenisnya yang diselenggaran oleh Kementerian Agama, Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan, Kementerian Lainnya, LIPI dan Perguruan Tinggi Terakreditasi dalam dan luar negeri.

Prestasi dalam bidang non-akademik pada AKSIOMA atau ajang kompetisi sejenis lainnya yang diselenggaran oleh Kementerian Agama, Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan, Kementerian Lainnya, Pemerintah Daerah dan Lembaga Profesional Lainnya.

Tambahan bonus hanya diambil dari salah satu prestasi tertinggi dari kejuaraan yang diperoleh, bukan jumlah dari masing-masing bidang seluruh nilai.

Berikut Tabel Nilai Tambahan Nilai Prestasi :

No. Tingkat Kejuaraan Juara
I II III
1    Nasional 60,00 55,00 50,00
2    Provinsi 45,00 40,00 35,00
3    Kab/Kota 30,00 25,00 15,00
4    Kecamatan 10,00 7,50 5,00
5    Hafal 1 Juz Al-Qur’an 30,00

 

 

Perhitungan Perolehan Nilai Akhir

Bagi calon peserta didik baru yang sudah mengikuti seluruh rangkaian kegiatan seleksi pendaftaran akan di rangking sesuai peroleh nilai akhir

dengan perhitungan sebagai berikut :

Nilai Akhir = 40% Rata2 Nilai Raport + 60% Nilai Tes + Nilai Prestasi

 

Pengumuman Hasil Seleksi PPDB MTSN 1 SEMARANG 2023.

Demikian informasi ini, Semoga anda pembaca dan pengunjung setia blog ini yang mendaftar ini bisa lulus. Aamiin

Terimakasih kunjungan anda dan jangan lupa tinggalkan jejak anda.

Berikan komentar anda dan bagikan informasi ini untuk teman, saudara dan keluarga anda yang membutuhkan informasi PPDB.

Semoga bermanfaat dan Terimakasih.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

error: Content is protected !!